Heboh oknum TNI pukuli Polantas bagaikan nila setitik yang merusak susu sebelanga.
Meskipun sudah banyak tersebar komentar netizen Riau yang membela oknum TNI tersebut (Baca : NETIZEN RIAU BONGKAR KRONOLOGI INSIDEN OKNUM TNI PUKUL POLISI, TERNYATA....), masalah ini sudah terlanjur tersiar di media nasional. Dan Panglima TNI juga langsung menyampaikan permintaan maaf.
Sangking massivenya serangan dan komentar pedas yang ditujukan ke oknum TNI bernama Wira Sinaga tersebut, hingga banyak yang lupa jasa-jasa TNI selama ini. Mulai dari membantu petani, membuka jalan dan membantu menanggulangi narkoba dan lain sebagainya.
Baru-baru ini, seorang netizen membagikan foto dan video yang memperlihatkan seorang anggota TNI menyelamatkan anggota Polantas yang diseruduk bus ALS di Tarutung, Sumatera Utara.. (Baca : BUS ALS SALIP BUS ROMBONGAN HAJI TAPSEL DI JALAN BERLUMPUR, BRAKKK!!! INNALILLAHI..)
Diberi judul "Kenapa Ini gak Viral?"
Jika video yang memicu pertikaian antara TNI dan Polri bisa menjadi viral, mengapa video dan artikel yang mempersatukan TNI, Polri dan Rakyat ini tidak kita viralkan???
0 Comments
EmoticonEmoticon